Monday, 21 January 2013

Cara Membuat Daftar Isi di Blog

Cara Mudah Membuat Sitemap / Daftar isi Blog Secara Otomatis
Pada artikel blog kali ini akan memberi trik dalam blogging, khususnya bagi pemula. Sesuai dengan judul diatas untuk membuat daftar isi atau sitemap di blog caranya sangat mudah sekali. Untuk yang baru membuat blog atau belajar ngeblog membuat daftar isi atau sitemap sangat perlu dilakukan. Ini bertujuan untuk memberi info daftar isi blog kita kepada pengunjung.

Membuat daftar isi atau sitemap di blog, sangat disukai oleh google. Kabarnya suatu blog bila tidak memiliki daftar isi atau sitemap tidak akan bisa memasang iklan dari google yakni google adsense.

Ok, langsung saja untuk membuat daftar isi atau sitemap di blog silahkan ikuti cara di bawah ini:

    1. Login blogger
    2. Kemudian klik entri baru (untuk membuat postingan baru)
    3. Pilih menu HTML (di sebelah menu Compose)
    4. Copy paste kode di bawah dan beri judul daftar isi atau terserah anda

<script src="http://me-sitemap.googlecode.com/files/mysitemap.js" type="text/javascript">
</script>
<script src="http://pendidikanberkualitasbaik.blogspot.com/feeds/posts/default?max-results=9999&amp;alt=json-in-script&amp;callback=loadtoc">
</script>

      5. Ganti warna biru dengan alamat blog masing-masing.
      6. Terakhir Publikasikan

Untuk tampilannya cukup bagus, Artikel terbaru akan diberi tanda "NEW", tampilannya seperti di bawah ini:
**************************************************************
10 sma
    Silabus Matematika Kelas X SMA Semester 1 dan 2 Tahun Ajaran 2010-2011
SNMPTN 2013
    SNMPTN 2013 hanya untuk jalur undangan, tapi hanya 50 % - New !!
bambang hariyanto
    Tentang Saya - New !!
barisan dan deret
    Barisan dan deret
bentuk akar
    Bentuk Akar
bimbel
    Daftar Alamat Website Nurul Fikri
buku tamu
    Buku Tamu
dimensi tga
    Dimensi tiga
eksponen
    Eksponen atau bilangan berpangkat
fungsi komposisi dan fungsi invers
    Fungsi komposisi dan invers
fungsi kuadrat
    Materi Fungsi kuadrat
games
    Games matematika
garis
    Materi Garis Lurus
integral
    Integral
    Menntukan Integral tak tentu secara online pada wolfram
    volume benda putar - New !!
jawaban
    Pertanyaan tentang barisan dan deret serta pembahasanya
kalisapu
    Tentang Saya - New !!
kontak kami

**************************************************************
Sekian artikel Cara Membuat Sitemap di Blog, semoga bermanfaat bagi blogger pemula ^_^.

Update :
Setelah di pasang jika tidak ada tulisan sama sekali, berarti postingan kamu tidak memakai label. Silahkan edit dulu postingannya, beri label dulu biar nampak seperti diatas. Contoh kata 10 sma, Snmptn 2013, dan lain - lain diatas merupakan label dari judul postingan di blog ini.

Sumber asli
http://www.heru-blog.com/2012/11/cara-membuat-daftar-isi-di-blog.html

0 komentar:

Post a Comment

Share

Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites More